Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2018

LAB 3 : Cara Mengkonfigurasi FTP

Gambar
Cara mengkonfigurasi FTP di windows server 2016 Assalamualaikum W.r W.b Pada blog kali ini saya akan menejlaskan cara cara untuk menkonfigurasi FTP. Oh iya FTP itu apa ya ?.. File Transfer Protocol (FTP) adalah suatu protokol yang berfungsi untuk tukar-menukar file dalam suatu network yang menggunakan TCP koneksi bukan UDP. Dua hal yang penting dalam FTP adalah FTP Server dan FTP Client. FTP server adalah suatu server yang menjalankan software yang berfungsi untuk memberikan layanan tukar menukar file dimana server tersebut selalu siap memberikan layanan FTP apabila mendapat permintaan (request) dari FTP client. Pada blog kali ini saya akan menjelaskan 2 jenis user yang bisa di gunakan dalam FTP : Membuat FTP dengan User Anonymous yang tidak memerlukan password Membuat Ftp dengan Basic Users yang perlu mengunakan password Bahan yang diperlukan : Virtualbox windows server 2016 window 10 (client) Oke sekarang kita masuk ke langkah langkahnya

LAB 4 : Mengkonfigurasi Remote Server

Gambar
Cara Mengkonfigurasi Remote Server Di Windows Server 2016 Pada blog kali ini saya akan menjelaskan cara cara meremote server. Oh iya apa sih fungsinya remote server ? Fungsinya adalah agar kita bisa mengakses server menggunakan suatu perangkat dari mana saja asalkan yang meremote masih satu jaringan dengan server. langsung saja kita peraktekan Oh iya ada dua cara meremote server : 1. ) Dengan fitur windows yang namanya Remote Desktop Protokol 2. ) Dengan menggunkan Aplikasi/ fitur Chrome yaitu Chrome Remote Desktop Langsung saja kita mulai !!!! Remote Desktop protokol (RDP) > Bahan bahan dan materi Virtual box Windows server 2016 Windows 10 RDP bekerja di TCP port 3389 > Interface Jangan lupa sebelum mencoba pastikan interface yang digukanan di server maupun client adalah Internal network    Windows server 2016 (Side) Pertama kita menggunakan komputer server dulu yang ingin di remote. Buka Control Panel , carinya di kolom sea